Amazon nampaknya ingin menunjukkan keseriusan mereka dalam memproduksi perangkat tablet. Baru – baru ini vendor tersebut merilis tablet terbaru mereka yakni Amazon Fire HDX 8.9. Tablet ini dibekali dengan layar yang cukup besar berukuran 8.9 inch. Tablet tersebut memiliki spesifikasi yang mumpuni dengan berbekal CPU Snapdragon. Seperti apa spesifikasi lengkapnya?
Simak ulasannya di sini - Amazon Fire HDX 8.9
Simak ulasannya di sini - Amazon Fire HDX 8.9
0 komentar:
Posting Komentar