Sebuah ponsel pintar canggih berbasis Android
telah diperkenalkan oleh Jiayu. Smartphone buatan Tiongkok ini merupakan salah
satu dari sekian banyak produk baru yang dirilis oleh vendor asal Tiongkok.
Namun yang menarik dari smartphone ini adalah spesifikasinya yang bagus dan
harganya yang lebih murah dibandingkan dengan para kompetitornya di mana
smartphone ini sudah dibekali dengan CPU octa core dan dipasarkan dengan harga
murah. Ingin tahu lebih lengkapnya?
Simak ulasannya di sini - Jiayu S3
0 komentar:
Posting Komentar